20 April 2024 - 00:16 0:16

28 Tahun Dukung Penuh Perekonomian Masyarakat

WartaPenaNews, Jakarta – “Melalui semangat Peluang Lebih Baik, Hidup Lebih Baik, para member Tupperware tidak hanya mendapatkan peluang bisnis dan income yang baik. Namun, juga mendapatkan kesempatan berlibur, untuk merayakan kesuksesan bersama kami. “( Neoh Hock Seang, Senior VP & President Tupperware Indonesia).

Ribuan Member Rayakan Prestasi Dengan Liburan Spektakuler

Guna mendukung pemberdayaan ekonomi mandiri, Tupperware Indonesia berangkatkan ribuan member berprestasi berlibur bersama.

Merayakan bersama (Celebrated Each Other) merupakan salah satu nilai yang diusung oleh Tupperware, khusus untuk member berprestasi.

Tupperware Incentive Trip 2020 menjadi impian seluruh member, karena menghadirkan ragam destinasi liburan impian dalam dan luar negeri, yang dikemas dalam beragam agenda acara menarik dan spektakuler. Acara merupakan ritual tahunan, selaras dengan bentuk dukungan serta komitmen terciptanya ekonomi mandiri di Indonesia.

Baca Juga: Sawah Puso Akibat Banjir, Petani Kulonprogo Diingatkan Pentingnya AUTP

Jepang, menjadi salah satu destinasi wisata yang telah dinikmati para member berprestasi.

Dari Spesial Dinner Hingga Kalap Belanja di Shibuya

Ragam aktifitas selama berwisata dikemas apik oleh agen perjalanan wisata berpengalaman.

Menghadirkan banyak kejutan istimewa diantaranya Spesial dinner di Oedo Onsen Monogatari, tempat pemandian air panas dengan atraksi hiburan menarik. Berkunjung dan menjelajah kota tua Kawagoe di Utara Tokyo, menyelami budaya serta romantisme ke kaisaran Jepang di masa lalu, hadir dari bangunan bersejarah historical. Asakusa Kannon Temple, kuil tertua dan populer.
Serta beragam obyek wisata lain, diantaranya Hanegi Park yang indah dan sejuk, Meiji Shrime, Shinjuku, Lake Kawaguchi.

Pengalaman seru semua anggota ketika tiba waktu berbelanja, di berbagai tempat ternama. Ragam produk menarik, seolah merayu para member dan memacu adrenalin di Nakamise Street, Shibuya, Harajuku, Gotemba Premium Outlet. (bud)

Follow Google News Wartapenanews.com

Jangan sampai kamu ketinggalan update berita menarik dari kami.

Berita Terkait

|
17 April 2024 - 14:51
Kemhan Kembali Beli Kapal Perang

WARTAPENANEWS.COM -  Kementerian Pertahanan RI menandatangani kontak pengadaan kapal perang canggih fregat jenis FREMM (Frigate European Multi-Mission). Total ada dua unit kapal yang dibeli Kemhan. Kemhan RI menjelaskan, pengadaan kapal

01
|
17 April 2024 - 14:11
Diduga Sakit Hati, Suami Bunuh Istri dengan 17 Tusukan

WARTAPENANEWS.COM -  Sakit hati gegara orangtuanya kerap dihina, seorang suami di Kabupaten Pelalawan, Riau nekat menghabisi nyawa istrinya dengan menikam 17 tusukan di kamar mandi rumah saudaranya. Dalam hitungan jam,

02
|
17 April 2024 - 13:14
Satu Terduga Pembunuh Pria Bersimbah Darah di Sampang Ditangkap

WARTAPENANEWS.COM - Polisi berhasil mengamankan satu pelaku dugaan pembunuhan di Desa Jelgung, Kecamatan Robatal, Sampang Madura, Rabu (17/4/2023). Peristiwa berdarah itu menimpa korban IA (26) warga banyusokah, Kecamatan Ketapang, Sampang,

03