25 April 2024 - 19:15 19:15

Cara Mudah Goreng Tahu Agar Garing dan Tak Mudah Lembek

WartaPenaNews, Jakarta – Salah satu olahan kedelai yang bisa dimasak jadi berbagai hidangan lezat adalah tahu. Teksturnya yang lembut dan empuk membuatnya jadi salah satu lauk favorit. Salah satu cara paling mudah untuk mengolah tahu adalah dengan menggorengnya.

Nah, Sahabat Fimela pasti suka dengan tahu yang kering dan tak mudah lembek. Tahu yang kering atau garing ini akan super renyah dan menambah selera makan. Sayangnya, banyak yang tak bisa menggoreng tahu yang awet renyahnya.

Tahu yang awet renyah bikin selera makan naik.

Tahu goreng hanya lezat dinikmati saat masih panas. Saat sudah dingin tahu goreng terasa lembek dan tak lagi krispi.

Berikut ada tips untuk menggoreng tahu agar renyahnya awet meskipun sudah dingin:

Tumbuh dan besar di Swiss tidak membuat seorang pastry Chef, Talita Setyadi, lupa dengan Indonesia.

Kunci utama untuk mendapatkan tahu yang garing dan krispi adalah dengan mengeringkan tahu sebelum menggorengnya. Setelah mengeringkannya baru goreng potongan tahu dengan panas sedang. Pastikan tahu tak terlalu berair sebelum dimasukkan ke dalam penggorengan. Air yang tak terlalu banyak akan membuat tahu lebih tahan lama renyahnya. Tahu jadi awet krispinya.

Saat menggoreng juga usahakan minyak yang digunakan sudah panas. Kalau minyaknya masih belum panas tahu tak akan bisa mengembang dengan sempurna.

Nah, mudah bukan? Semoga informasi ini bermanfaat ya Sahabat. (mus)

Follow Google News Wartapenanews.com

Jangan sampai kamu ketinggalan update berita menarik dari kami.

Berita Terkait

|
25 April 2024 - 12:38
Ganjar Tolak Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

WARTAPENANEWS.COM – Usai gelaran Pilpres 2024 ini, Ganjar Pranowo kembali menegaskan dirinya berada di luar pemerintahan. Sikap ini, bukan berarti dia tak hormat pada pemenang pilpres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

01
|
25 April 2024 - 11:14
Pegawai Kementerian ESDM Diperiksa Kejagung Terkait Kasus Korupsi Timah

WARTAPENANEWS.COM – Kejaksaan Agung (Kejagung) menjadwalkan pemeriksaan seorang pegawai Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam kasus korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah

02
|
25 April 2024 - 10:17
Bocah Temukan Mayat Wanita Membusuk di Dalam Rumah

WARTAPENANEWS.COM – Warga Kecamatan Cihara, Provinsi Banten dihebohkan penemuan sesosok mayat wanita di Kampung Barung Cayut, Desa Pondok Panjang, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak. Mayat yang ditemukan bocah sekitar pukul 13.00

03