25 April 2024 - 12:44 12:44

Mendagri Tinjau Langsung Pelaksanaan PSBB di Bekasi

Mendagri Tinjau Langsung Pelaksanaan PSBB di Bekasi

WartaPenaNews, Bekasi – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian akan meninjau langsung pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kabupaten Bekasi, Kota Bekasi dan Kota Karawang pada Selasa, (12/5/2020).

“Mendagri ingin melihat seberapa efektif pelaksanaan PSBB di ketiga daerah tersebut dalam menekan penyebaran Covid-19. Selain itu, Mendagri juga akan mendengar langsung masukan dari para kepala daerah dan jajarannya terkait penanganan pandemi ini,” ujar Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kemendagri, Dr.Bahtiar, M.Si.

Baca Juga: MPPA Menyelesaikan Tahun 2019 dengan Solid untuk Menghadirkan Produk Segar Terbaik dan Memfokuskan Kembali Bisnisnya kepada Pelanggan Ritel

Mendagri juga mengundang Forkopimda, Camat dan para Ketua Majelis Agama (MUI, PGI, dll). Kunjungan ini dilaksanakan dengan mengikuti protokol kesehatan, yaitu menerapkan physical distancing, pembatasan jumlah undangan serta wajib menggunakan masker dan menjaga higienitas selama kunjungan berlangsung. (Azk)

Follow Google News Wartapenanews.com

Jangan sampai kamu ketinggalan update berita menarik dari kami.

Berita Terkait

|
25 April 2024 - 12:38
Ganjar Tolak Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

WARTAPENANEWS.COM – Usai gelaran Pilpres 2024 ini, Ganjar Pranowo kembali menegaskan dirinya berada di luar pemerintahan. Sikap ini, bukan berarti dia tak hormat pada pemenang pilpres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

01
|
25 April 2024 - 11:14
Pegawai Kementerian ESDM Diperiksa Kejagung Terkait Kasus Korupsi Timah

WARTAPENANEWS.COM – Kejaksaan Agung (Kejagung) menjadwalkan pemeriksaan seorang pegawai Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam kasus korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah

02
|
25 April 2024 - 10:17
Bocah Temukan Mayat Wanita Membusuk di Dalam Rumah

WARTAPENANEWS.COM – Warga Kecamatan Cihara, Provinsi Banten dihebohkan penemuan sesosok mayat wanita di Kampung Barung Cayut, Desa Pondok Panjang, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak. Mayat yang ditemukan bocah sekitar pukul 13.00

03