WartaPenaNews, Jakarta – Sebagai bentuk dukungan terhadap usaha pemerintah dalam percepatan program vaksinasi, Krakatau International Port (KIP) beberapa waktu yang lalu telah melaksanakan penyaluran vaksin kepada seluruh karyawan dan masyarakat sekitar perusahaan. Kini, anak usaha Krakatau Steel sinergi dengan pemerintah Kota Cilegon turut melawan pandemi dengan melakukan vaksinasi gratis untuk masyarakat setempat. CEO Krakatau International […]
KIP Bersinergi Logistik dan Pelabuhan Dongkrak UMKM untuk Ekspor
WartaPenaNews, Banten – Kontribusi eksport UMKM Indonesia masih tergolong rendah dibandingkan negara-negara di ASEAN lainnya, yaitu hanya 3,47 persen. Berbeda dengan Thailand sebesar 4,26 persen dan Singapura yang mencapai 8,76 persen. Banyak langkah yang dapat ditempuh agar UMKM dapat naik kelas, salah satunya yaitu kegiatan ekspor. Sudah tentu aktivitas ekspor tersebut tidak lepas dari peran […]
KBS Optimalkan Infrastruktur Jalur Logistik Pulau Jawa
WartaPenaNews, Jakarta – Direktur Utama PT Krakatau Bandar Samudera (KBS), Akbar Djohan menyampaikan bahwa kehadiran infrastruktur yang mendukung aksesibilitas arus perjalanan dari dan ke pelabuhan adalah sangat penting. Karena infrastruktur tersebut dapat mengurangi beban jalan, baik dalam hal biaya dan waktu perjalanan. “Kemudahan dalam akses logistik tentunya akan mempengaruhi harga barang yang didistribusikan, yakni menjadi […]