WartaPenaNews, Jakarta – Menurunnya kasus konfirmasi positif Covid-19, serta tingginya angka kesembuhan, membuat pemerintahan melakukan pelonggaran terhadap berbagai aktifitas masyarakat. Tak larut euforia, justru KAI Komuter kian mempertegas komitmennya untuk menyelenggarakan pelayanan maksimal yang teruji pandemi. Sebagai jasa angkutan Kereta Api Komuter saat ini telah menjadi pilihan utama dan terbaik buat masyarakat Jakarta dan sekitarnya. […]
PT KAI Resmi Berlakukan Syarat Naik KRL Gunakan Aplikasi PeduliLindungi
WartaPenaNews, Jakarta -Â Mulai Sabtu, 11/9/2 021 syarat perjalanan dengan kereta yang dioperasikan oleh KAI Komuter diantaranya Komuter Line Jabodetabek mewajibkan pengguna untuk menunjukkan aplikasi PeduliLindungi, menggantikan syarat penggunaan surat tanda registrasi pegawai (STRP), surat keterangan dari instansi atau perusahaan maupun dokumen lainnya. Hal tersebut mengikuti Surat Edaran dari Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Republik […]
Aplikasi PeduliLindungi Tambah Fitur, Apa Itu?
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Komunikasi dan Informatika mengumumkan serangkaian fitur di aplikasi PeduliLindungi diintegrasikan dengan layanan kesehatan transportasi udara demi keselamatan dan keamanan orang-orang yang harus bepergian di tengah pandemi. “Meningkatkan utilisasi dan fitur aplikasi PeduliLindungi untuk mendukung percepatan program vaksinasi COVID-19, pemantauan situasi zonasi risiko COVID-19 di seluruh Indonesia, bukan hanya Jawa-Bali,” kata Menteri […]