WartaPenaNews, Jakarta – Tim Jaksa Eksekutor diduga belum melaksanakan eksekusi terhadap Jaksa Pinangki Sirna Malasari. Pasalnya, terpidana kasus pengurusan fatwa bebas untuk Djoko Tjandra tersebut diduga masih mendekam di Rutan Salemba Cabang Kejaksaan Agung (Kejagung). Seharusnya, Pinangki sudah dieksekusi ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) bukan malah Rutan. “Berdasarkan penulusuran MAKI, hingga saat ini Pinangki masih ditahan […]
MAKI Apresiasi Upaya Kementerian ATR/BPN Berantas Mafia Tanah
WartaPenaNews, Jakarta – Koordinator Masyarakat Anti Korupsi (MAKI) Boyamin Saiman mengapresiasi langkah Menteri ATR/BPN Sofyan Djalil yang dianggap serius memberantas korupsi di lingkungan kementeriannya. “Kalau kita merunut banyak hal, banyak kasus, sengketa tanah itu selalu tidak ada titik temu dan ujungnya. Sekarang menteri ATR mencoba untuk menyelesaikan itu. Memberikan kepastian hukum ini saya dukung penuh,†[…]
MAKI Siap Gugat “April Mop” KPK atas SP3 Korupsi BLBI Sjamsul Nursalim
WartaPenaNews, Jakarta – Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) berencana menggugat KPK terkait pembatalan atau SP3 perkara dugaan korupsi BLBI dengan tersangka Sjamsul Nursalim dan Itjih Sjamsul Nursalim. “MAKI berencana akan segera mengajukan gugatan Praperadilan untuk membatalkan SP3 ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan,” kata Koordinator MAKI Bonyamin Saiman dalam keterangan tertulisnya, Jumat (2/4/2021). Menurut Bonyamin, gugatan […]
MAKI Sarankan Mobil Mewah Tersangka PT Asabri Dilelang
WartaPenaNews, Jakarta – Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI), Bonyamin Saiman, menyarankan kepada Kejaksaan Agung melelang mobil-mobil mewah milik para tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan keuangan dan dana investasi oleh PT Asabri. “Mumpung sekarang mobil itu masih di kekuasaan penyidik yang Asabri untuk minta segera dilelang,” kata dia, saat ditemui di Gedung Bundar Jaksa Agung […]
Jika Tak Bersalah, MAKI Minta “Madam†di Korupsi Bansos Datangi KPK
Jakarta, WartaPenaNews – Koordinator Masyarakat Anti-Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil sejumlah pihak yang diduga terkait dugaan korupsi bantuan sosial (bansos) Covid-19 untuk wilayah Jabodetabek Tahun 2020. “Sekarang semua yang diduga terkait dipanggil, dimintai keterangan, setidak-tidaknya sebagai saksi. Siapa pun itu,” kata Boyamin di Jakarta, Rabu (27/1/2021). Boyamin menilai, pemeriksaan […]
MAKI Kritisi Wali Kota Tanjungpinang Lantik Pejabat Tersangka Korupsi
WartaPenaNews, Jakarta – Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mengkritik kebijakan Wali Kota Tanjungpinang Rahma yang melantik tersangka korupsi sebagai pejabat eselon III. Koordinator MAKI Boyamin Saiman yang dihubungi Antara mengatakan, pelantikan oknum pejabat yang telah ditetapkan penyidik Kejari Tanjungpinang sebagai tersangka kasus bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (BPHTB) di Badan Pengelolaan Pajak dan […]