IPOL.ID – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemeriksaan Bupati Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra) Rusman Emba. Rusman diperiksa sebagai saksi kasus dugaan kasus suap dalam pengurusan dana pinjaman Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) di periode 2021-2022. Rusman diperiksa oleh penyidik lembaga antirasuah di Polda Sultra, Senin (17/7). “Hari ini pemeriksaan saksi tindak pidana korupsi (TPK) terkait pengurusan […]
Jadi Tersangka Suap Dana PEN, Bupati Muna Belum Ditahan KPK
IPOL.ID – KPK menetapkan Bupati Muna La Ode Muhammad Rusman Emba sebagai tersangka suap pengurusan dana pinjaman Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) untuk Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara di Kemendagri. Penetapan tersangka menyusul pengembangan yang dilakukan oleh penyidik terhadap bekas Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri, Mochamad Ardian Noervianto. “Benar, KPK memulai penyidikan terkait dugaan pemberian suap dalam […]
Ada-Ada Saja Nih, Tersinggung Diumumkan Positif Corona, Bupati Muna Barat Laporkan Bupati Muna
WartaPenaNews, Kendari – Bupati Muna Barat LM Rajiun Tumada memilih melaporkan Bupati Muna LM Rusman Emba ke Direktorat Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Sulawesi Tenggara (Sultra). Gara-garanya, Rajiun Tumada tersinggung karena diumumkan menderita virus corona (Covid-19) oleh koleganya Rusman Emba. Seperti diketahui, baik Rusman maupun Rajiun akan bertarung di Pilkada Muna. Rajiun merupakan Bupati Muna Barat […]