WartaPenaNews, Thailand – Lebih dari 10 juta orang di ibu kota Thailand, Bangkok kembali harus membatasi pergerakan mereka karena meningkatnya kasus COVID-19 disebabkan karena varian Alpha dan Delta. Thailand sejauh ini mencatat 345 ribu kasus dan 2.791 kematian, sebagian besar terjadi pada bulan April lalu, Pertama kali dideteksi di klub yang biasanya didatangi oleh para […]
Makam di Tangerang Penuh Sampai Mepet ke Rumah Warga
WartaPenaNews, Tangerang – Kapasitas Tempat Pemakaman Umum (TPU) Selapajang Jaya di Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang, Banten, yang selama ini digunakan untuk jenazah COVID-19 sudah dalam kondisi darurat. Dalam beberapa hari kedepan, TPU Selapajang Jaya sudah tak sanggung lagi menampung jenazah COVID-19. Tanah makam habis, padahal angka kematian pasien di Kota Tangerang masih tinggi, setidaknya 30 […]
Kasus COVID-19 Bikin Stres, Waspadai Gangguan Kesehatan Lain
WartaPenaNews, Jakarta – Angka kasus positif harian COVID-19 di Indonesia kembali menunjukkan kenaikan. Hingga Rabu 7 Juli 2021, tercatat angka kasus positif COVID-19 di Indonesia mencapai 2.379.397 kasus dengan kasus aktif mencapai 343.101 atau naik 18.504 kasus pada Rabu kemarin. Berita mengenai tingginya angka kasus positif COVID-19 diketahui dapat menyebabkan seseorang menjadi stres, terlebih jika […]
Harga Obat untuk Tangani COVID-19 Melebihi HET
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menemukan harga obat-obatan penanganan COVID-19 yang dijual melebihi harga eceran tertinggi (HET), sebagaimana diatur Keputusan Menteri Kesehatan (KMK) Nomor HK.1.7/Menkes/4826/2021 tentang HET Obat dalam Masa PandemiCorona Virus Disease2019, dalam besaran yang bervariasi. Wakil Ketua KPPU Guntur S Saragih, mengatakan temuan itu hasil pantauan di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan […]
Jumlah Pasien COVID-19 di RS Balikpapan Melebihi 100 Persen
WartaPenaNews, Balikpapan – Tingkat keterisian ruang isolasi dan Intensive Care Unit (ICU) untuk pasien COVID-19 di sejumlah rumah sakit rujukan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, kini sudah lebih dari 100 persen. “Jadi sudah melebihi kapasitas yang disediakan,†kata Kepala Dinas Kesehatan Balikpapan dr Andi Sri Juliarty di Balikpapan, Rabu, 7 Juli 2021. Saat ini juga […]
Faktor Ini Dituding Sebagai Penyebab Kasus Covid Meledak di RI
WartaPenaNews, Jakarta – Banyaknya liburan panjang nasional dituding sebagai penyebab cepatnya penularan virus corona atau Virus Covid-19 di Indonesia. Ditambah masuknya varian Delta virus corona yang saat ini sudah mendominasi di Indonesia. Sekretaris Eksekutif I Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC PEN) Raden Pardede mengungkapkan merebaknya kasus Covid-19 yang masif saat ini, karena […]
Astaga, Hari Ini Kasus Covid-19 RI Tercatat Tertinggi di Dunia
WartaPenaNews, Jakarta – Melonjaknya kasus Covid-19 di Indonesia dalam beberapa pekan terakhir, menjadi angka tertinggi di dunia. Pada hari ini, Rabu (7/7/2021), hingga pukul 12.00 WIB kasus baru Covid-19 bertambah 34.379 pasien dalam sehari. Rekor hari ini memecahkan rekor kemarin dan 2 hari sebelumnya yakni masing-masing 31.189 kasus dan 29.745 kasus. Alhasil, hingga hari ini […]
Hari Ini RI Kembali Pecahkan Rekor Kasus Covid-19, 34.379 Positif dan 1.040 Meninggal
WartaPenaNews, Jakarta – Hari ini, Rabu (7/7/2021), kasus Covid-19 kembali pecahkan rekor. Tercatat kasus baru Covid-19 bertambah 34.379 pasien dalam sehari. Kelamnya data kasus Covid-19 pada pekan ini terus mencetak rekor beruntun. Rekor hari ini memecahkan rekor kemarin dan 2 hari sebelumnya yakni masing-masing 31.189 kasus dan 29.745 kasus. Alhasil, hingga hari ini total konfirmasi […]
Susu Steril Ampuh Cegah COVID-19, Benarkah?
WartaPenaNews, Jakarta – Susu steril yang kerap disebut ‘Susu Beruang’ tengah menjadi buruan lantaran dianggap mampu mencegah tubuh dari infeksi COVID-19. Rupanya, klaim tersebut dinilai tak tepat oleh pakar gizi dan menganggapnya hanya mitos. Dokter spesialis gizi, dr. Juwalita Surapsari, M.Gizi, Sp.GK menyanggah bahwa susu steril memiliki khasiat yang setara seperti vaksin alias mencegah COVID-19. […]
Tekan Penyebaran Covid-19, NTT Tutup Layanan Penyeberangan Antardaerah
WartaPenaNews, NTT – Layanan penyeberangan antardaerah yang menggunakan kapal fery di Nusa Tenggara Timur ditutup sementara selama 14 hari. Penutupan mulai dilakukan 9 Juli 2021 guna menekan penularan kasus COVID-19 di wilayah provinsi berbasiskan kepulauan itu. Penutupan sementara layanan penyeberangan itu hanya diberlakukan untuk angkutan penumpang atau orang, sedangkan untuk angkutan barang berlangsung sebagaimana biasanya. […]