WARTAPENANEWS.COM – Cuaca buruk menerjang sejumlah wilayah di Indonesia. Kondisi ini berdampak pada penyeberangan di Pelabuhan Merak, Cilegon, Banten. Korlantas Polri melalui akun X @NTMCLantasPolri mengumumkan Pelabuhan Merak sementara waktu tidak melayani penyeberangan. Informasi itu disampaikan pada Selasa (3/12) siang. “Dikarenakan cuaca yang kurang bersahabat, saat ini Pelabuhan Merak sementara tidak melayani penyeberangan,” tulis keterangan […]
BMKG: Jaksel dan Jaktim Berpotensi Hujan Disertai Petir
WartaPenaNews, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian wilayah DKI Jakarta akan diguyur hujan hari ini. Warga diminta tetap waspada dengan perubahan cuaca yang terjadi. “Waspada potensi hujan disertai kilat/petir di sebagian wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur pada sore hingga menjelang malam hari,” tulis peringatan dini BMKG di laman resminya, Senin […]
Pamit Melaut, Dua Nelayan di Nias Hilang
WartaPenaNews, Nias – Dua nelayan asal Desa Hilindrasoraya, Kecamatan Toma, Kabupaten Nias Selatan, Sumatera Utara dikabarkan hilang saat melaut di perairan Somambawa, Nias Selatan sejak Minggu 21 Maret 2021. Kepala Kantor SAR Nias M.Agus Wibisono melalui Humas Basarnas Nias Asanimu Waruwu, Rabu, membenarkan bahwa ada dua warga Nias Selatan yang hilang di laut ketika pergi […]