WartaPenaNews, Jabar – Kementerian PUPR melalui Direktorat Jenderal Perumahan tengah membangun rumah khusus untuk merelokasi masyarakat yang terdampak pembangunan Bendungan Kuningan di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Setidaknya terdapat 419 rumah tipe 28 yang tengah dalam proses pembangunan dan 25 unit sudah selesai dibangun di atas lahan seluas 9,49 hektar dan diharapkan dapat selesai dalam waktu […]
Kementerian PUPR Canangkan Zona Integritas Bidang Perumahan
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian PUPR mencanangkan zona integritas di lingkungan Direktorat Jenderal Perumahan. Untuk itu, setidaknya ada tiga Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan yang akan dijadikan percontohan zona integritas di bidang perumahan. “Adanya zona integritas tersebut merupakan bentuk komitmen dan upaya untuk mewujudkan birokrasi yang bersih, bebas dari korupsi dan melayani dengan sepenuh hari dalam kerangka […]
Kementerian PUPR Bangun Rusun ASN di Bogor
WartaPenaNews, Bogor – Kementerian PUPR melalui Direktorat Jenderal Perumahan kembali membangun Rumah Susun (Rusun) untuk para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Citeureup, Kabupaten Bogor. Rusun ASN PUPR tersebut nantinya akan dibangun setinggi delapan lantai dengan kapasitas unit hunian sebanyak 92 unit dengan nilai kontrak pembangunan Rp56,74 miliar. “Masih banyak ASN Kementerian PUPR yang belum memiliki […]
Bedah Rumah di Kediri, PUPR Beri Bantuan Rp 20 Juta per Hunian
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan akan bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Kediri untuk mengentaskan rumah tidak layak huni (RTLH) di daerah Kampung Inggris Kediri. Adanya hunian yang layak huni diharapkan dapat mendorong daerah tersebut menjadi lebih tertata sekaligus mendorong generasi muda yang ingin belajar berbahasa Inggris yang […]
Menteri PUPR Jelaskan Keuntungan Beli Rumah TOD
WartaPenaNews, Banten – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyatakan masyarakat kini bisa mendapatkan pilihan hunian alternatif selain rumah tapak yakni hunian vertikal berbasis transportasi atau Transit Oriented Development (TOD) yang dibangun Perum Perumnas di kawasan Stasiun Rawa Buntu Serpong, Tangerang Selatan. Salah satu keuntungan dengan tinggal di TOD adalah selain mendapatkan […]
PUPR Groundbreaking Rusun Polri di Gorontalo
WartaPenaNews, Gorontalo – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan Sulawesi I Satker Penyediaan Perumahan Provinsi Gorontalo melaksanakan prosesi Groundbreaking atau Peletakan Batu Pertama pembangunan rumah susun bagi anggota Polri di Gorontalo. “Rumah susun ini diperuntukkan bagi para anggota Kepolisian Republik Indonesia yang bertugas di Polres Gorontalo Utara,” ujar Kepala […]
Triwulan I, Program Sejuta Rumah Capai 164.071 Unit
WartaPenaNews, Jakarta – Direktorat Jenderal Perumahan mencatat pencapaian kinerja Program Sejuta Rumah (PSR) pada triwulan pertama atau Maret 2021 mencapai 164.071 unit rumah di seluruh Indonesia. Capaian tersebut terdiri dari pembangunan rumah masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) sebanyak 146.766 unit dan rumah non MBR sebanyak 17.035 unit. “Capaian Program Sejuta Rumah pada triwulan pertama yakni per […]
PUPR Salurkan Bantuan Rumah Khusus untuk Pemkab Batang Hari
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) siap menyalurkan bantuan rumah khusus untuk relokasi masyarakat Orang Kayo Hitam yang rumahnya terancam rusak akibat tergerus aliran air sungai Batang Hari. Untuk itu, Kementerian PUPR meminta pemerintah Kabupaten Batang segera melaksanakan pendataan jumlah penduduk serta menyiapkan lahan untuk lokasi pembangunan rumah khusus tersebut. “Kami […]
PUPR Gandeng Kejati Gorontalo Dalam Pembangunan Infrastruktur dan Perumahan
WartaPenaNews, Gorontalo – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan Sulawesi I, Satuan Kerja Penyediaan Perumahan Provinsi Gorontalo melaksanakan Rapat Koordinasi pendampingan hukum (Legal Assistance) di Ruang Rapat Kejati Gorontalo, beberapa waktu lalu. “Rapat tersebut merupakan tindak lanjut dari rencana pendampingan hukum oleh jaksa pengacara negara pada Kejaksaan Tinggi Gorontalo […]
PUPR Serahkan 158 Rumah Khusus Nelayan ke Pemkab Kepulauan Selayar
WartaPenaJakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyerahkan sebanyak 158 unit rumah khusus untuk nelayan kepada Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar. Adanya rumah khusus tersebut diharapkan dapat meningkatkan kesejateraan serta mewujudkan hunian layak bagi para nelayan beserta keluarganya. “Kami mendukung adanya pembangunan rumah khusus bagi para nelayan di seluruh Indonesia. Pembangunan rumah khusus ini […]