WartaPenaNews, Washington – Kejutan datang dari Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Presiden nyentrik itu membuat heboh dengan meninggalkan Walter Reed National Military Medical Center, rumah sakit (RS) militer di Bethesda tempat dia dirawat karena terinfeksi virus corona baru (Covid-19). Kontan, langkah Trump ini seketika menuai kontroversi. Maklum, dia belum genap seminggu dirawat di rumah sakit itu. […]
Lewat Video, Trump Mengaku Baik-Baik Saja
WartaPenaNews, Washington – Melalui sebuah video, Presiden AS Donald Trump mengatakan, dia merasa jauh lebih baik dan berharap segera pulih dari serangan virus COVID-19. Pernyataan Trump ini disampaikan menyusul munculnya berita spekulatif tentang kondisi kesehatan Trump. Dalam video empat menit yang diunggah di Twitter, pada Sabtu waktu setempat, Trump terlihat letih dan mengenakan jaket dan […]