WARTAPENANEWS.COM – Harta kekayaan Elon Musk meroket menembus USD309,1 miliar atau setara Rp4.905,4 triliun (kurs Rp15.870 per USD). Hal ini membuat Elon Musk mengukukuhkan posisinya sebagai orang terkaya di dunia. Dengan kekayaan Rp4.905,4 triliun, bos Tesla dan SpaceX ini unggul jauh jika dibandingkan harta kekayaan miliarder lainnya seperti Larry Ellison, Jeff Bezos hingga Mark Zuckerberg. […]
Luncurkan Perusahaan AI, Musk Sebut ‘xAI’ akan Memahami Alam Semesta
IPOL.ID – Elon Musk pada Jumat (14/7) mengatakan tujuan perusahaan kecerdasan buatan barunya, xAI, adalah untuk “memahami alam semesta.” Dalam percakapan audio Twitter Spaces selama 90 menit, miliarder tersebut membahas visinya tentang xAI untuk pertama kalinya. Namun ia sering kali membelokkan pembicaraan ke topik-topik yang tidak terkait langsung, seperti evolusi Bumi dan kerapuhan peradaban. Dalam […]
Tesla Luncurkan Cybertruck, Kendaraan Truk Pickup Elektrik Pertama di Dunia
IPOL.ID – Produsen mobil Amerika Serikat (AS), Tesla, mengumumkan peluncuran truk pickup elektrik pertamanya pada pekan lalu Dinamai dari pabrik Tesla di dekat Austin, Texas. Truk berbahan bakar baterei listrik tersebut dinamakan “Cybertruck”. “ Warnanya perak mewah mulai diluncurkan “Cybertruck pertama yang dibuat di Giga Texas!” cuit perusahaan Tesla, melalui akun twitternya pada Sabtu (15/7/2023), […]
Perusahaan Implan Otak Milik Elon Musk Kantongi Izin Uji Coba pada Manusia
IPOL.ID – Perusahaan implan otak milik Elon Musk, Neuralink, mengatakan telah mengantongi izin dari regulator Amerika Serikat (AS) untuk mulai menguji perangkatnya pada manusia. Perusahaan mengumumkan izin uji coba itu melalui Twitter pada Kamis (26/5) malam, tetapi tidak memberikan rincian tentang studi potensial, yang tidak terdaftar di database uji klinis pemerintah AS. Para pejabat Badan […]
Geser Louis Vuitton, Elon Musk Jadi Manusia Terkaya di Dunia
wartapenanews.com – Kenaikan saham Tesla sejak Mei 2023, membuat Elon Musk menjadi orang paling tajir sejagad. Kekayaannya naik 40,3 persen menjadi US$192 miliar, setara Rp2,88 kuadriliun (kurs Rp15.000/US$). Dikutip dari Bloomberg Billionaires Index, Jumat (2/5/2023), aset CEO Tesla, SpaceX lx dan Twitter itu, naik 40,3 persen karena kenaikan harga saham Tesla sebesar 24 persen pada […]
Singkirkan Elon Musk, Bernard Arnault Jadi Orang Terkaya di Dunia
wartapenanews.com – Bloomberg kembali merilis daftar orang terkaya di dunia. Elon Musk tak lagi berada di posisi pertama, karena tahtanya sudah diambil alih Bernard Arnault. Siapa dia? Berdasarkan Bloomberg Billionaires Index per 9 Maret 2023, posisi pertama orang paling kaya di dunia diduduki oleh pengusaha Prancis Bernard Arnault dengan total kekayaan US$187 miliar atau setara […]
Hadirnya Elon Musk Bikin 50 Persen Karyawan Twitter Jadi Tumbal PHK
wartapenanews.com – Bisa jadi, kehadiran Elon Musk, pengusaha paling tajir di dunia, menjadi pemilik anyar Twitter membawa apes. Hampir separuh pekerjanya dipecat. Dikutip dari cuitan di twitter, dikutip Sabtu (5/11/2022), Kepala Keamanan dan Integritas Twitter, Yoel Roth menyatakan telah melakukan PHK hampir 50 persen karyawan Twitter. Dia sekaligus menegaskan bahwa kemampuan moderasi konten Twitter tetap […]
Elon Musk Bakal Bikin Platform Tandingan Twitter
wartapenanews.com – CEO Tesla yang merupakan orang terkaya di dunia, Elon Musk mengkritik Twitter karena dianggap gagal mematuhi prinsip-prinsip kebebasan berbicara. Ia pun mengaku serius untuk membuat platform media sosial baru. “Mengingat Twitter sekarang seolah dikendalikan pemerintah, ini mengekang kebebasan bicara secara fundamental merusak demokrasi. Apa yang harus dilakukan?†cuit Musk dalam akun Twitternya, dikutip […]
Elon Musk Batalkan Tesla Model S Plaid Plus, Ada Apa?
WartaPenaNews, Jakarta – CEO Tesla Elon Musk menyatakan, produksi untuk Tesla Model S Plaid Plus dibatalkan. Hal ini disampikan Ellon Musk dalam cuitan di Twitter pada Minggu (6/6) “Plaid+ dibatalkan. Tidak perlu, karena Plaid sangat bagus,” tulis Musk dalam cuitannya. Model S Plaid Plus, yang akan menjadi model kelas atas Tesla dengan jarak tempuh 520 […]
Elon Musk Salip Jeff Bezos Jadi Orang Terkaya di Dunia
WartaPenaNews, Jakarta – CEO Tesla Elon Musk menjadi orang terkaya di planet ini melampaui CEO Amazon Jeff Bezos, berkat harga saham Tesla yang terus naik. Dikutip dari The Verge, Jumat, Musk kini memiliki kekayaan sekitar 188 miliar dolar AS, menurut indeks miliarder Bloomberg. “Aneh sekali,” cuit Musk, Kamis malam (7/1), menanggapi kabar mengenai hal itu. […]