Jakarta, WartaPenaNews – Setelah sukses mengembangkan bisnis jasa MRO (Maintenance, Repair, Overhaul) di Indonesia sejak 2015, PT. Avia Technics Dirgantara (FL Technics Indonesia) dengan PT Angkasa Pura II (Persero) menandatangani kerjasama Pemanfaatan Fasilitas Komersial APO II di Bandara International Soekarno Hatta pada Kamis, 27 Februari 2020. Perjanjian ini, secara resmi FL Technics akan memperpanjang bisnis […]