WartaPenaNews, Banten – BMKG melaporkan gempa magnitudo 5,4 Senin (17/1/2022) pagi ini tidak berpotensi tsunami. Namun BMKG memperingatkan terjadinya gempa susulan. “Hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi,†isi peringatan BMKG. Gempa pagi ini berpusat di 84 KM Barat Daya, Bayah, Banten pada kedalaman 10 KM. Sama seperti gempa M 6,6 Jumat (14/1/2022) pekan […]
Ratusan Rumah Rusak, 2 Orang Luka-luka Akibat Gempa Pandeglang
WartaPenaNews, Pandeglang - Badan Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD) Kabupaten Pandeglang menyebutkan dua warga mengalami luka-luka akibat gempa berkekuatan Magnitudo 6,7 yang terjadi Jumat (14/1) pukul 16.05 WIB. “Kami menerima laporan kedua warga itu ditangani tenaga medis Puskesmas Cikeusik, †kata Kepala BPBD Kabupaten Pandeglang Girgi Jantoro, di Pandeglang mengutip Antara, Jumat (14/01). BPBD Pandeglang hingga […]