WartaPenaNews.Com – Gedung K-Link yang berlokasi di Setiabudi, Jakarta Selatan, dilanda kebakaran pada Sabtu (15/7) pagi. Dalam video beredar, asap terlihat membumbung tinggi ke atas gedung tersebut. Belum diketahui penyebab pasti kebakaran di pencakar langit tersebut. Namun guna memadamkan api, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Provinsi DKI telah mengerahkan 20 mobil pemadam. Selain itu […]
Korban Kebakaran Duri Utara Curhat, Petugas Gulkarmat Lambat Tiba di Lokasi
IPOL.ID – Kebakaran yang terjadi Jalan Trikora 2, yakni RW 005 dan RW 009, Tambora, Jakarta Barat, Sabtu (8/7) sore menyisakan kekesalan warga terhadap kinerja Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) DKI Jakarta. Salah seorang warga yang rumahnya habis terbakar mengatakan, jika dirinya geram dengan lambatnya kinerja petugas pemadam kebakaran. Kejadian kebakaran yang terjadi sejak […]
Detik-detik Tim Gulkarmat Cipayung Evakuasi Pria Berbobot 200 Kg
IPOL.ID – Tim Gulkarmat Jakarta Timur sektor Cipayung mengevakuasi seorang remaja pria yang memiliki berat badan sekira 200 kilogram dari kediamannya yang berada di Jalan SMP 160 Kelurahan Ceger, Cipayung, Jakarta Timur pada Kamis (6/7). Menurut keterangan dari pihak keluarga, awalnya ingin dibawa ke rumah sakit, namun sempat kesulitan dengan berat badannya yang membuat pria […]