WARTAPENANEWS.COM – Kebakaran melanda Hutan Pinus Malino di Kecamatan Tinggi Moncong, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Kamis (28/9) siang. Sejumlah mobil pemadam kebakaran diterjunkan ke lokasi untuk memadamkan api. Informasi yang dihimpun, kebakaran objek wisata ini terjadi sejak pukul 11.30 WITA. Api dengan cepat menjalar, mengakibatkan asap mengepul hebat hingga membuat jarak pandang terbatas. Kapolsek Tinggi Moncong, […]