IPOL.ID-Andalan Indonesia, Kholisa Siti Maisaroh (16) berhasil menyabet gelar juara tunggal putri pekan kedua Detec International Junior Championship 2023. Di final, Minggu (28/5), unggulan teratas itu menyudahi perlawanan petenis kidal Korea Selatan, Min Young Choi 7-5 6-4. Berlaga di Lapangan Tenis Kompleks Stadion Sultan Agung, Bantul, Lisa cukup kesulitan karena bermain lebih bertahan pada set […]