wartapenanews.com – Perusahaan teknologi finansial PT Bibit Tumbuh Bersama (Bibit) dikabarkan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap puluhan karyawannya. Kabar tersebut tersiar pertama kali dari akun @ecommurz. Komunitas pekerja sektor teknologi ini mengabarkan Bibit melakukan PHK massal secara diam-diam di divisi marketing dan HR. “30-40 orang. Satu tim kreatif dibubarkan. Semua gaji dibayar lunas sampai […]