WARTAPENANEWS.COM – Mal Ciputra di Jakarta Barat terbakar pada Jumat (4/10) dini hari. Api berhasil dipadamkan pukul 04.20 WIB oleh 16 unit damkar. Dikutip dari keterangan Command Center Damkar, kebakaran diduga akibat korsleting listrik dari salah satu tempat makan. Sebelumnya disebutkan kebakaran itu berasal dari salah satu cafe yang berada di lantai 5 Mal Ciputra. […]
Kebakaran Hebat di Semanan Kalideres, 50 Rumah hingga 8 Gudang Furniture Ludes Terbakar
WARTAPENANEWS.COM – Kebakaran hebat terjadi di Jalan Utan Jati, Kampung Tabaci, Kecamatan, Kalideres, Jakarta Barat pada Rabu (2/10) kemarin. 50 rumah semi permanen, delapan gudang furniture ludes terbakar. “Objek 50 rumah semi permanen, 3 lapak pengolahan plastik, 8 gudang furniture dan 2 rumah produksi sablon,” kata Kasie Ops Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta […]
Diduga Korsleting Listrik, Gudang Plastik di Cengkareng Terbakar
WARTAPENANEWS.COM – Gudang plastik yang berada di Jalan Peternakan 3, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat terbakar dini hari tadi. Kebakaran itu terjadi diduga dari adanya korsleting listrik. Dari keterangan Command Center Gulkarmat Jakarta, disebutkan kebakaran itu terjadi pada pukul 02.29 WIB. “Objek gudang plastik, jenis bangunan rendah,” kata Command Center dalam keterangannya Rabu (2/10/2024). Command center […]
Polisi Periksa 16 Kuli Bangunan dan CCTV Terkait Kebakaran di Gedung Bakamla
WARTAPENANEWS.COM – Kapolres Jakarta Pusat, Kombes Pol Susatyo mengatakan masih menyelidiki penyebab kebakaran di gedung Badan Keamanan Laut (Bakamla) di Jalan Proklamasi No.56, Pegangsaan, Menteng, Jakarta Pusat, pada Minggu (29/9). Polisi saat ini masih memeriksa 16 kuli bangunan yang bekerja di lantai 6 gedung yang sedang direnovasi. Lantai tersebut diduga menjadi sumber api. “Memang pada […]
12 Unit Damkar Dikerahkan untuk Padamkan Rumah Warga di Duren Sawit Jaktim yang Terbakar
WARTAPENANEWS.COM – Kebakaran melanda rumah tinggal yang berada di Jalan Madrasah II, Kelurahan Klender, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur. Peristiwa itu terjadi pada Kamis (26/9/2024). Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Disgulkarmat) DKI Jakarta dalam unggahannya, memperlihatkan api yang membesar di rumah warga. Kebakaran itu juga membuat asap tebal membumbung tinggi ke langit. Saat warga mengetahui […]
Tiga Balita di Pulogadung Tewas akibat Kebakaran Rumah
WARTAPENANEWS.COM – Kebakaran melanda sebuah rumah tinggal di Jalan Cipinang Baru, RT 5 RW 18, Kelurahan Cipinang, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur, pada Jumat (20/9/2024). Dalam kejadian itu, tiga anak dinyatakan tewas. Belum diketahui identitas ketiga korban tewas tersebut. Termasuk berapa jumlah rumah yang juga ikut terbakar. “Tiga balita meninggal dunia,” kata Kepala Dinas Penanggulangan Kebakaran dan […]
Pasar Tambun Bekasi Kebakaran
WARTAPENANEWS.COM – Kebakaran melanda Pasar Tambun, Bekasi, Jawa Barat terbakar pada Kamis (19/9/2024) sekira pukul 08.00 WIB. “Iya, tadi laporan ke kita pukul 08.00 WIB,” kata petugas piket Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bekasi, Supriyatna. Kata dia, pihaknya mengerahkan sejumlah mobil pemadam kebakaran ke lokasi. “Kondisi saat ini masih terbakar,” pungkasnya. Ia pun belum mengetahui penyebab […]
Rumah Kosong di Kebayoran Lama Terbakar Diduga Gegara Puntung Rokok
WARTAPENANEWS.COM – Sebuah rumah kosong di Jalan Arteri Permata Hijau No. 11 RT 11/10, Grogol Utara, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan terbakar pada Kamis (19/9/2024) pagi. Kebakaran diduga dipicu akibat puntung rokok. “Objek rumah kosong, dugaan penyebab puntung rokok,” tulis laporan Command Center Disgulkarmat DKI. Disgulkarmat memastikan kebakaran telah berhasil dipadamkan pukul 09.02 WIB dengan mengerahkan […]
Tiga Orang Alami Luka Akibat Kebakaran Pabrik di Pasarkemis Tangerang
WARTAPENANEWS.COM – Pabrik PT Wooil Indonesia di Kampung Utat, Desa Sindang Sari, Kecamatan Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, terbakar, Selasa 17 September 2024. Tiga orang dilaporkan mengalami luka bakar. Kepala BPBD Kabupaten Tangerang, Ujat Sudrajat mengatakan bahwa peristiwa itu terjadi sekira pukul 16.00 WIB. “Tiga orang luka bakar, jumlah yang terdampak satu gedung,” kata Ujat Sudrajat, […]
Diduga Ada Unsur Kelalaian, Pasar Comboran Malang Kebakaran
WARTAPENANEWS.COM – Dugaan adanya kelalaian pada kebakaran Pasar Comboran Malang masih diselidiki. Pasalnya penuturan pedagang pasar ada penjaga pasar dan orang yang tidur di area pasar, serta menemukan bekas bakaran. Ayet, pedagang ikan asin Pasar Comboran mengakui ada beberapa bekas bakaran yang pernah ditemuinya ketika pagi hari. Biasanya bekas bakaran itu berada di bagian belakang […]