WartaPenaNews, Demak – Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengaku, mendapat masukan langsung dari petani bawang merah di Demak. Bahwa diperlukan pembiayaan yang murah dan mudah untuk bisa mengembangkan sektor pertanian. “Saya sudah memerintahkan agar LPDB-KUMKM bermitra dengan koperasi simpan pinjam yang membina usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM). Agar lebih cepat menjawab kebutuhan masyarakat […]
Kementerian Koperasi dan UKM Berkolaborasi dengan UKMC FEB UI, Coca-Cola dan QASA
WartaPenaNews, Jakarta – Coca-Cola (PT Coca-Cola Indonesia dan Coca-Cola Amatil Indonesia) turut serta dalam program kolaborasi yang diinisiasi Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop dan UKM). Program tersebut berupa Gerakan Toko BERSAMA (BERsih, SehAt, MAju) yang diluncurkan pada Senin (29/6/2020). Selain dengan Coca Cola, kolaborasi ini melibatkan UKM Center Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas […]
Koppontren Al Ittifaq Diharapkan Menjadi Role Model Koperasi Sektor Riil di Bidang Pangan
WartaPenaNews, Bandung – Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, badan pangan dunia (FAO) sudah memprediksikan bahwa dunia akan mengalami krisis pangan. Saat itu, takkan ada lagi negara yang akan menjual produk pangannya. “Oleh karena itu, selain mendorong gerakan masyarakat untuk menanam tanaman pangan, kita juga harus terus meningkatkan koperasi pangan sebagai bentuk antisipasi datangnya […]
MenkopUKM: “Koperasi Harus Jadi Solusi Pembiayaan Bagi Pelaku Usaha”
WartaPenaNews, Bandung – Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menegaskan bahwa pelaku usaha mikro dan ultra mikro sangat membutuhkan sosok dan kehadiran koperasi atau koperasi syariah (BMT) yang dekat dengan mereka. “Saya ambil contoh di pasar-pasar tradisional, ketika para pedagang membutuhkan modal, yang selalu hadir adalah kelompok rentenir”, ungkap Teten saat berdialog dengan beberapa anggota koperasi, […]
Strategi 3 Fase untuk Percepatan Pemulihan Ekonomi Kepada Koperasi
WartaPenaNews, Jakarta – Kebijakan relaksasi berupa restrukturisasi pinjaman/pembiayaan bagi Koperasi pada masa pandemi Covid-19 menjadi nafas segar bagi anggota Koperasi di Indonesia. Restrukturisasi pinjaman menjadi hal penting untuk mengurangi beban ekonomi masyarakat, khususnya anggota Koperasi yang terdampak Covid-19 di tahun 2020. Menteri Koperasi dan UKM telah mengeluarkan kebijakan restrukturisasi pinjaman/pembiayaan yang tertuang dalam Keputusan Menteri […]
Pengelolaan Dana Bergulir KUMKM Capai Rp 1,724 Triliun, Lampaui Target di Tahun 2019
Jakarta, WartaPenaNews – Direktur Utama LPDB-KUMKM Braman Setyo mengatakan, Hingga akhir tahun 2019, realisasi penyaluran dana bergulir dari Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) telah mencapai Rp 1,724 triliun atau 101,42%. Jumlah ini telah melampaui target dan torehan sejarah baru sepanjang didirikannya LPDB-KUMKM. “Sepanjang tahun 2019 ini, LPDB-KUMKM telah menorehkan […]