wartapenanews.com – Banyak orang yang merayakan hari kasih sayang pada 14 Februari nanti, tapi Anda jangan sampai jadi korban penipuan kencan online. Karena jelang perayaan itu, publik disuguhkan sebuah film dokumenter “Tinder Swindler” soal aksi penipuan yang Simon Leviev lakukan kepada teman kencan yang dia temui melalui aplikasi kencan online. Kaspersky dalam survei “Mapping a […]