IPOL.ID-Babak Kualifikasi cabor gateball yang berlangsung selama lima hari resmi ditutup pada Minggu 25 Juni 2023 oleh Ketua Harian PB Pergatsi, Khalawi. Ratusan atlet yang masih bertahan di tempat acara berlangsung, merayakan dengan menari medley nusantara bersama-sama melambangkan kekompakan dan kekeluargaan yang menjadi ciri olah raga asal negara sakura itu. Dari 684 orang atlit yang […]