IPOL.ID- -Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dengan berapi-api menegaskan bahwa tidak ada kesempatan bagi kubu KSP Moeldoko dalam memenangkan Peninjauan Kembali (PK) di Mahkamah Agung (MA). AHY, anak dari Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ini pun membeberkan jika secara hukum yang berlaku, ketika tidak ada novum baru, maka tidak ada bukti-bukti […]
Pakar: Moeldoko Harus Siap Jadi “Gelandangan” Politik Pasca Kemenhumham Tolak Demokrat Versi KLB
WartaPenaNews, Jakarta – Pakar politik dan hukum Universitas Nasional Jakarta, Saiful Anam mengatakan, Kepala Kantor Staf Kepresidenan (KSP), Moeldoko harus siap menjadi gelandangan politik pasca Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) menolak Partai Demokrat versi Kongres Luar Biasa (KLB) yang dipimpinya. Dia menambahkan, Moeldoko harus hati-hati karena karir politiknya bisa hancur sirna dan bahkan terhenti. “Pasca […]