WARTAPENANEWS.COM – Kualitas udara di wilayah DKI Jakarta dan Tangerang Selatan (Tangsel) masuk kategori sangat tidak sehat, Selasa (18/6/2024) pagi. Padahal masih momentum cuti bersama Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah di mana banyak orang libur kerja dan jalanan dalam kota tak begitu macet. Melalui data situs pemantau kualitas udara IQAir, pada pukul 08.05 WIB, […]
DKI Hadirkan Alat Pemantauan Kualitas Udara Terbaru untuk Jaga Jakarta dari Polusi Udara
IPOL.ID – Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Lingkungan Hidup bekerja sama World Resources Institute (WRI) Indonesia di bawah program Clean Air Catalyst (CAC), memperkenalkan tiga peralatan pemantau kualitas udara baru bertaraf reference-grade dan pemutakhiran peralatan di empat lokasi Stasiun Pemantauan Kualitas Udara (SPKU) di wilayah DKI Jakarta. Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta Asep Kuswanto […]