WartaPenaNews, Jakarta -Â Pemerintah terus mencermati kondisi keamanan di Papua, sejak KKB ditetapkan sebagai kelompok teroris. Demikian disampaikan Menko Polhukam Mahfud MD. Saat ini kontak senjata masih saja terjadi antara aparat keamanan dengan apa yang disebutnya sebagai sekelompok kecil orang pelaku kekerasan bersenjata. “Sejak ditetapkannya oleh pemerintah sebagai kelompok teroris pada 29 April, memang sampai […]
TP3 Enam Laskar FPI Temui Presiden, Mahfud Bilang Begini…
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden RI Joko Widodo menerima kedatangan tujuh orang anggota Tim Pengawal Peristiwa Pembunuhan (TP3) enam laskar FPI, yang dipimpin Amien Rais, di Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (08/03). Hal tersebut diungkapkan Menko Polhukam Mahfud MD seusai mendampingi Presiden menerima anggota TP3. “Jam 10 baru saja Presiden RI didampingi saya dan Mensesneg menerima 7 […]
Mahfud MD: Pemerintah Tak Antikritik
WartaPenaNews, Jakarta -Â Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menyatakan bahwa kritik adalah bagaikan vitamin bagi pemerintah. Ia menegaskan bahwa pemerintah tidak alergi terhadap kritik. Banyak kebijakan pro-kontra belakangan ini yang kata dia justru pemerintah mengambil langkah dengan mengakomodasi saran dari berbagai kalangan. Di antaranya aturan membatalkan perpres soal investasi […]
Mahfud Tegaskan Pemerintah Tidak akan Proses Hukum Din Syamsuddin
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD menegaskan bahwa pemerintah tidak akan melakukan proses hukum terhadap mantan Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Din Syamsuddin. Mahfud mengatakan hal itu menanggapi tudingan radikal terhadap Din Syamsuddin oleh Gerakan Anti Radikalisme (GAR) Alumni Institut Teknologi Bandung (ITB), di Jakarta, Minggu. “Pemerintah tetap menganggap […]
Pemerintah Resmi Larang Kegiatan FPI
WartaPenaNews, Jakarta – Pemerintah akhirnya resmi melarang aktivitas ormas Front Pembela Islam (FPI) dan akan menghentikan setiap kegiatan yang dilakukan FPI. Ini karena FPI dianggap tidak lagi mempunyai legal standing, baik sebagai ormas maupun sebagai organisasi biasa. Pengumuman ini disampaikan Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD saat konferensi pers bersama […]
Polisi Ringkus Penggeruduk Rumah Mahfud MD
WartaPenaNews, Jakarta – Penyidik Kepolisian Resor Pamekasan, Jawa Timur menetapkan satu tersangka dalam insiden penggerudukan rumah Menko Polhukam Mahfud MD, di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, yang terjadi pada Selasa 1 Desember 2020. Tersangka berinisial AD itu kini ditahan di Markas Kepolisian Daerah Jawa Timur. Kasus itu ditangani Polres Pamekasan dan di backup Polda Jatim. […]
Pembunuhan Sadis di Sigi, Mahfud MD: Tindak Tegas Pelakunya
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengatakan bahwa pemerintah memerintahkan penangkapan kepada para pembunuh sadis yang membunuh empat orang dalam satu keluarga di Sigi, Sulawesi Tengah. “Pemerintah sudah melakukan langkah-langkah untuk melakukan pengejaran, tadi tim Tinombala sudah menyampaikan tahap-tahap yang dilakukan untuk mengejar pelaku dan melakukan isolasi serta […]
Mahfud Minta Pengunjuk Rasa Waspadai Penyusup
WartaPenaNews, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD mengingatkan masyarakat yang ingin menyampaikan aspirasi melalui unjuk rasa pada 20 Oktober 2020 untuk mewaspadai adanya penyusup yang ingin membuat ricuh. “Kepada para pengunjuk rasa, silahkan berunjuk rasa silakan, tapi hati-hati jangan sampai ada penyusup yang mengajak anda bikin ribut,” kata Mahfud, melalui video […]
Di Depan Syekh Ali Jaber, Mahfud Pastikan Pelaku Penyerangan Diproses Hukum secara Tuntas
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menjenguk Syekh Ali Jaber di kediamannya yang berlokasi di Rawamangun, Jakarta Timur, Senin (14/9). Kunjungan ini dilakukan Mahfud pascaperistiwa penyerangan yang dialami Syekh Ali Jaber saat berdakwah di Lampung. Mahfud MD dalam siaran persnya, menyampaikan rasa simpati, atas peristiwa penusukan terhadap […]
Sah, Benny Mamoto Jadi Ketua Harian Kompolnas
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD secara resmi menunjuk Jenderal (Purn) Pol Benny Jozua Mamoto sebagai Ketua Harian Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas). Sementara Poengky Indarti ditunjuk sebagai jurubicara. Penunjukan ini dilakukan Mahfud setelah dirinya resmi dilantik Presiden Joko Widodo sebagai Ketua Kompolnas sesuai amanat Peraturan Presiden Nomor […]