WartaPenaNews, Jakarta – Amerika Serikat tidak akan mengirim pejabat pemerintah untuk menghadiri Olimpiade Musim Dingin 2022 di Beijing, China, karena alasan kekejaman hak asasi manusia yang dilakukan pemerintah China terhadap komunitas muslim Uighur di Xinjiang. Presiden AS Joe Biden bulan lalu mengatakan sedang mempertimbangkan boikot di tengah kritik terhadap catatan hak asasi manusia China, termasuk […]