WARTAPENANEWS.COM –   Kebakaran terjadi di pabrik pemintalan benang yakni PT Kasta Timbul di Jalan Cipadung, Kelurahan Cipadung Kulon, Kecamatan Panyileukan, Kota Bandung, pada Rabu (15/11). Dari sejumlah rekaman video yang beredar, terlihat asap hitam membubung tinggi dari arah pabrik. Kasi Rescue Diskar PB Kota Bandung, John Erwin, membenarkan adanya peristiwa itu. “Iya (kebakaran)” kata dia […]