WartaPenaNews, Jakarta – Pakar dari Institut Teknologi Bandung (ITB) Profesor Reynaldo Zoro menyebutkan petir memungkinkan menjadi penyebab terbakarnya tangki Kilang Balongan, Indramayu, Jabar. Pasalnya, petir tropis memang memiliki kekuatan lebih besar dibandingkan petir subtropis. Dia menyebut, petir tropis memiliki sambaran tinggi, amplitudo besar, gelombang sangat curam, impulse force-nya bisa mengancurkan dan muatan arus petir jauh […]