wartapenanews.com -Â Pasukan tentara Israel menembak mati seorang pria Palestina dan melukai enam lainnya di Kota Halhoul, wilayah pendudukan Tepi Barat pada Kamis (9/6/2022), demikian menurut petugas medis Palestina. Mengutip Reuters, pihak militer Israel mengatakan bahwa pasukannya melakukan kegiatan kontraterorisme untuk menyita dana teror di kota dekat Hebron tersebut. Militer menyebut pihaknya bermaksud membubarkan kerusuhan […]
Pelayat di Pemakaman Palestina Diserang Pasukan Israel
wartapenanews.com – Prosesi pemakaman seorang warga Palestina bernama Waleed al-Shareef di Yerusalem diserang pasukan Israel, Senin (16/5). Waleed sendiri sebelumnya meninggal akibat kekerasan di kompleks kota Al Aqsa bulan lalu. Mengutip kantor berita Palestina, WAFA, sebanyak 18 pelayat Palestina ditangkap oleh pasukan Israel dalam penyerangan tersebut. Berdasarkan video yang diunggah WAFA, warga Palestina yang ditangkap, […]
AS Khawatir saat Pemakaman Jurnalis Shireen Abu Akleh Adanya Kekerasan Israel
wartapenanews.com – Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pada Sabtu (14/5/2022) mengungkap kekhawatiran atas aksi kekerasan Israel terhadap penduduk sipil selama prosesi pemakaman jurnalis Al Jazeera yang terbunuh, Shireen Abu Akleh. “Kami sangat khawatir melihat gambar polisi Israel mengganggu prosesi pemakamannya hari ini,” ujar Blinken, dikutip dari AFP, Sabtu (14/5/2022). “Setiap keluarga berhak untuk dapat […]
Tentara Israel Tembakan Gas Air Mata dan Peluru ke Sekolah-sekolah Palestina
wartapenanews.com – Tentara Zionis Israel melepaskan tembakan ke dua sekolah Palestina di Kota Burqa di Tepi Barat, Selasa (10/5). Wafa melaporkan, insiden pengecut itu membuat sekolah melakukan evakuasi atas siswa dan staf mereka. Menurut Ghassan Daghlas, seorang pejabat Palestina yang memantau aktivitas permukiman Israel di distrik Nablus, tentara Israel menembakkan peluru tajam, gas air mata […]
Ini Awal Mula Israel Serang Warga Palestina di Al-Aqsa
wartapenanews.com – Warga Palestina tak merasakan kedamaian di kompleks Masjid Al-Aqsa, Yerusalem, saat momen Ramadhan. Mereka kembali diusik aparat pendudukan Israel bersenjata lengkap. Setidaknya, sudah enam kali pasukan Zionis menyerang warga Palestina yang tak bersenjata di kompleks Masjid Al-Aqsa selama seminggu terakhir. Serangan antara lain terjadi pada Jumat, 15 April dan Jumat, 22 April. Pada […]
Bentrok dengan Polisi Israel, Puluhan Jamaah Al-Aqsa Terluka
wartapenanews.com - PBB menyuarakan keprihatinan mendalam atas memburuknya kekerasan antara Israel dan Palestina, ketika bentrokan meletus lagi di kompleks Masjid Al-Aqsa di Yerusalem pada Jumat (22/4). “Kami sangat prihatin dengan meningkatnya kekerasan di wilayah pendudukan Palestina dan Israel selama sebulan terakhir,†kata Ravina Shamdasani, juru bicara Kantor Komisaris Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia. Petugas medis […]
Jet Tempur Israel Kembali Serang Jalur Gaza
wartapenanews.com – Israel kembali melancarkan rangkaian serangan roket terhadap situs-situs di Jalur Gaza pada Kamis (21/4). Gempuran pesawat tempur itu menyusul terjangan roket yang ditembakkan ke Israel beberapa jam sebelumnya. Dikutip dari The Times of Israel, sebuah situs yang sedang dioperasikan oleh faksi-faksi Palestina mengadang rentetan serangan pada Rabu (20/4). Rekaman yang beredar menunjukkan asap […]
Israel Diminta Hentikan Kekerasan terhadap Warga Palestina
wartapenanews.com – Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken pada Selasa (19/4/2022) menelepon pemimpin Israel dan Palestina dalam dua panggilan terpisah. Blinken meminta kedua pihak untuk mengakhiri siklus kekerasan di area tersebut. Dalam panggilannya, Blinken mendiskusikan situasi di kedua negara dengan Presiden Palestina Mahmoud Abbas dan Menteri Luar Negeri Israel Yair Lapid. Mereka membahas ketegangan […]
Akhir Ramadhan, Israel Larang Non-Muslim Kunjungi Kompleks Masjid Al-Aqsa
wartapenanews.com – Israel dikabarkan akan melarang orang non-Muslim mengunjungi Bukit Bait Suci dan kompleks Masjid al-Aqsa mulai Jumat (23/4) hingga akhir bulan suci Ramadhan pada 2 Mei. Larangan 10 hari itu dipandang sebagai upaya mempertahankan status quo. Di Masjid Al-Aqsa, umat Muslim diperbolehkan untuk beribadah. Sedangkan orang Yahudi hanya diizinkan untuk berkunjung pada jadwal tertentu. […]
9 Warga Palestina Terluka akibat Serangan Israel di Tepi Barat
wartapenanews.com – Â Palestinian Red Crescent Society mengatakan sedikitnya sembilan warga Palestina terluka pada Senin (18/4) dalam serangan terbaru di Jenin, Tepi Barat yang diduduki Israel. Serangan di Jenin terjadi sebelum Israel meluncurkan serangan udara di Gaza pada Senin hingga Selasa subuh. Anadolu Agency melaporkan, petugas medis telah melakukan perawatan intensif kepada enam dari sembilan korban […]