WARTAPENANEWS.COM – PSI menanggapi putusan Mahkamah Konstitusi terkait gugatan batas usia capres dan cawapres. MK menolak gugatan PSI yang ingin batas usia capres-cawapres diturunkan dari 40 tahun. Gugatan PSI ini teregister dengan nomor perkara 29/PUU-XXI/2023. PSI meminta syarat umur capres-cawapres menjadi 35 tahun. “Partai Solidaritas Indonesia menghormati putusan Mahkamah Konstitusi,” kata juru bicara DPP PSI, […]
Kaesang Hari Ini Kunjungi PP Muhammadiyah
WARTAPENANEWS.COM – Ketua Umum (Ketum) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengatakan tidak ada pembahasan mengenai politik sama sekali dalam pertemuannya dengan Ketum PBNU K.H. Yahya Cholil Staquf. “Enggak, cuma minum-minum teh, minum-minum kopi,” ujar Kaesang seusai pertemuan yang berlangsung di kediaman Gus Yahya, kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Kamis malam (5/10/2023). Kaesang mengatakan bahwa tidak […]
PSI Hari Ini Bakal Serahkan KTA Kaesang di Solo
WARTAPENANEWS.COM – Putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep, digadang-gadang akan segera terjun ke dunia politik. PSI disebut menjadi partai pilihannya. Dugaan ini menguat setelah muncul video di media sosial milik DPP PSI. Video itu memperlihatkan sosok yang disebut mawar. Namun, sosok mawar itu memiliki kemiripan dengan Kaesang baik dari suara maupun siluetnya. DPP PSI tidak […]