IPOL.ID – Intelijen Amerika Serikat (AS) menyebut lebih dari 20 ribu tentara Rusia tewas dalam perang di Ukraina sejak Desember 2022, demikian menurut juru bicara Dewan Keamanan Nasional AS John Kirby Senin (1/5). “Sekitar setengah dari mereka adalah tentara bayaran Rusia dari kelompok Wagner,” sebut Kirby dikutip dari Miami Herald Kebanyakan dari mereka yang tewas […]