WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menyerahkan berkas dan barang bukti eks Direktur Utama PT Pelindo II, Richard Joost Lino ke Pengadilan Tipikor, Jakarta. Tak lama lagi tersangka kasus dugaan korupsi proyek pengadaan tiga unit QCC di PT Pelindo II tahun 2010 segera diadili. “Setelah tim JPU memeriksa kelengkapan formil dan materiel dari […]