WartaPenaNews, Jakarta – Kapolsek Cakung mengamankan 200 orang yang diduga sebagai simpatisan Habib Rizieq Shihab (HRS) saat mengikuti jalannya persidangan dengan agenda pembacaan putusan di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Kamis (24/6/2021). “Iya betul, ada 200 orang lebih dibawa ke Polres Jaktim,” kata Kapolsek Cakung Kompol Satria Darmasaat dikonfirmasi wartawan. Menurut Kapolsek, dari massa yang diamankan […]
Habib Rizieq Divonis 4 Tahhun Penjara Diperkara Tes Swap RS Ummi Bogor
WartaPenaNews, Jakarta – Muhammad Rizieq Shihab alias Habib Rizieq Shihab (HRS) divonis selama 4 tahun penjara. HRS dinyatakan terbukti bersalah dalam perkara tes usap atau swab di Rumah Sakit Ummi Bogor. “Muhammad Rizieq Sihab telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana turut serta melakukan perbuatan dengan niatan pemberitahuan bohong, dengan sengaja menerbitkan […]