IPOL.ID – Sebanyak 90 orang tersambar petir saat mendaki Gunung Seminung, Lampung Barat, Minggu (30/4) sekitar pukul 12.21 WIB. Dari jumlah tersebut, satu orang meninggal dunia. Mereka kemudian dievakusia Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan, Sumatra Selatan bersama BPBD Lampung. Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik BPBD OKU Selatan Heri menyebut […]