IPOL.ID – Skor Indeks Kualitas Air (IKA) Indonesia masih terbilang rendah. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melaporkan kualitas air pada 2022 sebesar 53,88, di bawah dari target yaitu 55,03. Dari data itu menunjukkan pula, baru 14 provinsi atau 225 kab/kota yang memenuhi target kenaikan indeks kualitas air. Ironi memang melihat Indonesia sebagai salah satu […]