IPOL.ID – Proses seleksi penerimaan peserta didik baru (PPDB) yang berakhir beberapa hari lalu dilaporkan, 2 ribu KTP mengalami perpindahan ke Jakarta. Hal itu dilaporkan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) DKI Jakarta Mei 2023. Kepala Disdukcapil DKI Budi Awaluddin mengatakan, pada bulan sebelumnya atau April 2023 warga yang pindah ke ibu kota hanya 890 […]
Banyak Laporan, Disdik Klaim PPDB DKI Berjalan dengan Lancar
IPOL. ID – Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi DKI Jakarta memastikan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023 di DKI Jakarta yang selesai Selasa (11/7) lalu, berjalan lancar. Meski selama proses PPDB berlangsung, aduan-aduan yang masuk melalui posko luring, call center, maupun media sosial PPDB di tingkat sekolah, tingkat Suku Dinas Pendidikan, dan Dinas Pendidikan telah ditindaklanjuti […]
Prapendaftaran PPDB DKI Tahun 2023 Sudah Dibuka, Simak Ini Syaratnya
IPOL.ID – Prapendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) DKI Jakarta tahun 2023 resmi dibuka. Prapendaftaran dibuka khusus untuk jenjang SMP, SMA, dan SMK. Sebagaimana pengumuman yang dimuat di akun Instagram @officialppdbdki, prapendaftaran PPDB itu dibuka mulai 10 Mei sampai 9 Juni 2023. Prapendaftaran dapat dilakukan melalui websitehttps://sidanira.jakarta.go.id/prapendaftaran. Adapun syarat dan ketentuan bagi Calon Peserta Didik […]