WARTAPENANEWS.COM – Mantan anggota Kopassus Grup II Kandang Menjangan Kartasura, Serda Ucok Tigor Simbolon, kembali muncul. Nama Serda Ucok melambung karena kasus pembunuhan 4 narapidana lapas Kelas II B Cebongan, Sleman, Yogyakarta pada 2013 silam. Keempatnya adalah Yohanes Juan Manbait, Gamaliel Yermiyanto Rohi Riwu, Adrianus Candra Galaja, dan Hendrik Benyamin Sahetapy Engel. Keempat preman tersebut […]
Kelompok Preman Satroni hingga Duduki Rumah Warga di Jatinegara, Polsek Diam?
IPOL.ID – Sekelompok preman menyatroni dan menduduki rumah warga di kawasan RT 04/12, Kelurahan Bidara Cina, Jatinegara, Jakarta Timur pada Kamis (18/5). Kini penghuni rumah tersebut merasa cemas dan khawatir akan keselamatannya yang terancam. Pemilik rumah, Apin mengatakan, peristiwa perusakan yang dilakukan sekelompok preman itu terjadi pada Kamis sekitar pukul 06.00 WIB dengan diduga merusak […]
Tuduh Korban sebagai Pelaku Kejahatan, Kawanan Preman Palak Remaja di Duren Sawit
IPOL.ID – Aksi komplotan preman bermodus tuduh korban sebagai pelaku kejahatan berkeliaran di sekitar mall di kawasan Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (9/5). Dalam melancarkan aksinya para pelaku selalu mengancam korbannya remaja. Kasusnya pun viral di media sosial (medsos), setelah video CCTV merekam aksi tindak pemalakan dilakukan komplotan preman terhadap sejumlah remaja di wilayah […]
Ratusan Preman di Semarang Diciduk Polisi
WartaPenaNews, Semarang – Polrestabes Semarang mengamankan ratusan orang yang diduga terkait dengan premanisme di berbagai wilayah di Ibu Kota Jawa Tengah ini. “Ada 281 orang yang diamankan dari beberapa lokasi,” kata Kepala Bagian Operasional Polrestabes Semarang AKBP Recky Robertho di Semarang, Sabtu. Menurut dia, kegiatan operasi premanisme ini merupakan bagian dari instruksi Kapolri tentang pemantapan […]