WartaPenaNews, Jakarta – Ketua Ikatan Psikolog Klinis (IPK) Indonesia wilayah Jakarta, Anna Surti Ariani mengungkapkan pentingnya peran ibu dalam menjaga kesehatan reproduksi anak perempuan. Anna mengatakan, ibu yang terbuka soal menstruasi, terutama saat anak mengalami menarke atau menstruasi kali pertama, dapat mencegah perilaku seksual dini pada anak, dan cara itu juga dapat memperkokoh relasi antara orang tua dan anak. […]