WartaPenaNews, Jakarta – Rumah Sakit Darurat Khusus COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran kembali menggunakan Tower 7 untuk mengantisipasi lonjakan pasien terutama setelah adanya penularan varian baru Omicron. Dengan demikian, ada tiga tower yang digunakan untuk rawat inap pasien COVID-19 di Wisma Atlet Kemayoran, yaitu Tower 5, Tower 6, dan Tower 7, yang total tempat tidurnya […]
Pasien COVID-19 di Wisma Atlet Bertambah jadi 168 Orang
WartaPenaNews, Jakarta – Jumlah pasien positif COVID-19 yang dirawat di Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran bertambah 168 orang. Kini keseluruhan pasien menjadi 1.206 orang, tersebar di Tower 5 dan 6. “Sementara jumlah semula, per Selasa (4/1), adalah 1.038 orang,†kata Kepala Penerangan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) I Kolonel Marinir Aris Mudian, […]
Pasien Omicron Lolos, Pengawasan Karantina di Wisma Atlet Lalai
WartaPenaNews, Jakarta – Satu orang pasien COVID-19 varian Omicron lolos dari karantina di Wisma Atlet. Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menjelaskan mengapa kasus lolosnya pasien COVID-19 dari karantina masih saja terjadi. “Yang karantina itu kita lihat ada satu perempuan datang dari Inggris pada saat dia dites positif. Dia minta tes pembanding, dites negatif makanya […]
Perkembangan Pasien Rawat Inap RSDC Wisma Atlet, Segini Jumlahnya
WartaPenaNews, Jakarta – Jumlah pasien yang dirawat di Rumah Sakit Darurat Khusus COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, pada Kamis (23/9) berkurang sebanyak 14 orang jika dibandingkan Rabu (22/9). “Pasien rawat inap terkonfirmasi positif (COVID-19) di Tower 4, 5, 6, dan 7 sebanyak 405 orang, sedangkan jumlah semula (satu hari sebelumnya) 419 orang. Ada pengurangan […]