IPOL.ID- Dewa United Banten gagal mengamankan game pertama semifinal IBL 2023 melawan Prawira Bandung, Kamis (13/7/2023). Menjadi tuan rumah di Sritex Arena, Solo, Anak Dewa menyerah dari Prawira dengan skor 74-83. Pelatih Santiago Rimoldi memasang Starting-V Azzaryan Pradhitya, Kevin Moses, Kaleb Ramot Gemilang, Xaverius Prawiro, dan Anthony Johnson. Quintet Dewa United itu langsung menggebrak dengan […]