IPOL.ID – Pondok pesantren Al-Zaytun, Indramayu, Jawa Barat rencananya akan disediakan 3 TPS bagi para santri. Hal itu diungkapkan Ketua Divisi Teknis KPU RI, Idham Holik. Adapun penyediaan tiga TPS khusus itu sebagai bentuk komitmen yang dilakukan KPU untuk memberikan hak coblos bagi seluruh pemilih di kontestasi Pemilu 2024. TPS khusus itu dilakukan atas permintaan […]
Hijaukan Lingkungan, TPS RW 06 Kelurahan Dukuh Ditanami Pohon Tabebuya
IPOL.ID – Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Muhammad Anwar melakukan penanaman 10 pohon sebagai penghijauan di halaman Tempat Pembuangan Sampah (TPS) di RT 05 RW 06, Kompleks Bumi Harapan Permai, Kelurahan Dukuh, Kecamatan Kramat Jati, Selasa (13/6) siang. Wali Kota Jakarta Timur, M. Anwar, bersama Kepala Dinas (Kadis) Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta, Bayu […]