IPOL.ID – Suku Osing Banyuwangi sebagai penyangga budaya sangat menyakini perihal mitos – mitos yang berkaitan dengan keberadaan mereka. Keyakinan tersebut diwujudkan dalam berbagai ritual budaya seperti Tradisi Tumpeng Sewu dan Ritual Tari Seblang. Di Desa Kemiren yang menjadi salah satu basis masyarakat Osing terdapat satu lagi ritual selamatan serupa yakni Tradisi Ider Bumi atau […]