IPOL.ID – Imbas mahalnya harga ayam mencapai Rp60 ribu, para pedagang Warung Tegal (Warteg) memilih mengecilkan ukuran menu olahan daging ayam. Ketua Komunitas Warteg Nusantara (Kowantara), Mukroni mengatakan, langkah mengecilkan ukuran daging (ayam) untuk menu ini sebagai pilihan untuk menyiasati mahalnya harga ayam dalam kurun waktu dua bulan terakhir. “Sementara ayam dikecilkan, yang tadinya dipotong […]
Jelang Idul Adha 2023 Harga Kebutuhan Pokok Naik, Daya Beli Masyarakat ke Warteg Jeblok
WARTAPENANEWS.COM – Menjelang Idul Adha 2023, terjadi penurunnya daya beli masyarakat akibat kenaikan harga sejumlah kebutuhan pokok dalam beberapa waktu terakhir berdampak pada pedagang Warung Tegal (Warteg). Ketua Komunitas Warteg Nusantara (Kowantara), Mukroni mengatakan, akibat kenaikan harga kebutuhan pokok terus naik, maka terjadi penurunan jumlah pelanggan pada hampir seluruh tempat usaha Warteg. “Penurunannya lumayan, 20 […]
Gelar Demo Masak, Komunitas Warteg Bagikan Resep Masakan Nusantara di Kabupaten Bogor
IPOL.ID – Komunitas Warung Tegal (Kowarteg) Indonesia memperkenalkan masakan Nusantara kepada masyarakat di beberapa daerah di Indonesia. Kali ini, sukarelawan pendukung Ganjar Pranowo tersebut menggelar demo masak diikuti ratusan warga Babakan, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Rabu (10/5). Koordinator Daerah Kowarteg Jawa Barat, Joko Dewo mengatakan, pihaknya mengajak warga di sana untuk memasak […]