WARTAPENANEWS.COM – Badan Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan bahwa varian-varian baru COVID-19 yang muncul tidak mengubah tingkat keparahan penyakit yang disebabkan virus tersebut. “Kami belum mendeteksi adanya perubahan soal keparahan,” kata Pemimpin Teknis WHO Maria van Kerkhove saat menjawab pertanyaan wartawan pada konferensi pers di Jenewa, Swiss, Rabu (27/9/2023). Jawabannya itu mengacu pada berbagai varian, seperti BA.2.86 […]
WHO: Kanker pada Anak Tiap Tahunnya Meningkat
wartapenanews.com – Diperkirakan 350 ribu anak terdiagnosa kanker setiap tahunnya di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah, menurut Dirjen Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Ghebreyesus. “Banyak dari mereka tidak dapat mengakses pengobatan yang mereka butuhkan. Hanya 25 persen dari negara berpenghasilan rendah yang menyertakan obat kanker anak dalam paket tunjangan kesehatan mereka,” kata Ghebreyesus saat konferensi […]
Teliti Perilaku Berisiko pada Kesehatan Remaja, BRIN Akan Survei Siswa SMP dan SMA
IPOL.ID – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Organisasi Riset Kesehatan akan melakukan Survei Kesehatan Siswa Berbasis Sekolah Global (Global School-Based Student Health Survey /GSHS). Ketua Pelaksana Survei, Tin Afifah mengatakan, survei ini bertujuan mengidentifikasi perilaku yang berisiko pada kesehatan, dan faktor protektif pada usia remaja tingkat SMP dan SMA sederajat. “Survei ini sebagai […]
COVID-19 Bukan Lagi Darurat Kesehatan Global
wartapenanews.com – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengumumkan bahwa COVID-19 tidak lagi dianggap sebagai darurat kesehatan global pada Jumat (5/5/2023). Pernyataan ini dikeluarkan setelah Komite Darurat Regulasi Kesehatan Internasional WHO membahas pandemi tersebut pada pertemuan ke-15 mereka pada Kamis (4/5), dan Direktur Jenderal WHO, Tedros Adhanom Ghebreyesus, setuju untuk mengakhiri status darurat kesehatan masyarakat skala internasional […]
Alhamdulillah, WHO Cabut Kedaruratan Global COVID-19
IPOL.ID – WHO hari ini, Jumat (5/6), memutuskan mencabut kedaruratan global pandemi COVID-19. Pandemi akibat virus Corona ini tak lagi menjadi ancaman bagi warga dunia. Meskipun fase darurat telah berakhir, kata WHO, pandemi masih belum berakhir. COVID-19 mencatatkan lonjakan kasus baru-baru ini di Asia Tenggara dan Timur Tengah. Badan kesehatan PBB itu mengatakan, ribuan orang […]
WHO Tak Bisa Ungkap Asal Usul Virus Corona
wartapenanews.com -Â Â WHO kembali menyampaikan perkembangan investigasi asal usul virus corona. Hasilnya, mereka belum bisa menyimpulkan dari mana dan virus ini berasal. “Bahwa penyelidikan terbaru tentang asal-usul COVID-19 tidak dapat disimpulkan,” tulis laporan WHO dikutip dari Reuters, Jumat (10/6). “Sebagian besar karena data dari China hilang,” lanjut mereka. Panel ahli WHO mengatakan, dari semua data yang […]
1.000 Lebih Kasus Cacar Monyet Dilaporkan ke WHO
wartapenanews.com -Â Terdapat lebih dari 1.000 kasus cacar monyet yang dilaporkan ke Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dalam wabah yang menyebar di luar negara-negara Afrika. Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus mengatakan risiko cacar monyet menjadi berkembang di negara-negara non endemik itu nyata, tetapi dapat dicegah pada saat ini. Sebanyak 29 negara telah melaporkan kasus cacar monyet […]
WHO Sebut Hampir Semua Manusia di Dunia Hirup Udara Tak Berkualitas
wartapenanews.com – Organisasi Kesehatan Dunia WHO menyebut bahwa hampir semua orang di dunia menghirup udara yang tidak memenuhi standar kualitas udara. WHO pun mengajak seluruh masyarakat di dunia untuk mengurangi penggunaan bahan bakar fosil, yang menghasilkan polutan dan menyebabkan masalah seperti pernapasan dan aliran darah. Sekitar enam bulan lalu, setelah memperketat pedomannya tentang kualitas udara, […]
Kesempatan Terakhir WHO Untuk Tahu Asal-usul COVID-19 Sebenarnya
WartaPenaNews, Jakarta – Badan Kesehatan Dunia WHO menyatakan mereka tinggal punya kesempatan terakhir untuk mengetahui asal-usul sebenarnya virus Corona COVID-19. Satuan Tugas yang diberi mandat untuk ini menurut WHO menjadi peluang terakhir mereka setelah hampir satu tahun berusaha mencari tahu penyebab asal COVID-19 yang menjadi pandemi. Diketahui WHO menunjuk 26 pakar di bidangnya bergabung dalam […]
WHO: Suntikan Ketiga Vaksin COVID-19 Diperlukan
WartaPenaNews, Jakarta – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Rabu (18/8) mengatakan bahwa data saat ini tidak mengindikasikan bahwa suntikan ketiga vaksin COVID-19 diperlukan. Organisasi tersebut menambahkan bahwa kelompok orang-orang paling rentan di seluruh dunia harus sudah terlebih dulu mendapatkan vaksin lengkap sebelum negara-negara berpenghasilan tinggi memberikan suntikan penguat COVID-19. Pernyataan itu muncul tepat sebelum pemerintah […]