wartapenanews.com – Azerbaijan pada Rabu (4/8) mengumumkan telah menghancurkan serangan artileri berasal dari Armenia, di dekat daerah kantong Nagorno-Karabakh yang disengketakan. Terjadinya serangan ini secara langsung mendorong seruan internasional untuk mengakhiri pertempuran di wilayah yang telah menjadi titik pecahnya bentrokan, antara kedua negara itu selama 30 tahun. Nagorno-Karabakh merupakan wilayah yang berada di bagian selatan […]
Pemerintah Azerbaijan Nilai Armenia Gagal Menanggapi Konvensi Eropa Tentang HAM
Jakarta, WartaPenaNews – Pemerintah Armenia menanggapi pernyataan yang dilontarkan Pemerintah Azerbaijan di Pengadilan Hak Asasi Manusia Eropa (ECHR). Azerbaijan mengajukan permohonan antar negara di ECHR terhadap Armenia pada 15 Januari 2021. Azerbaijan menyatakan bahwa pelanggaran terjadi selama pendudukan Armenia di wilayah Republik Azerbaijan dari tahun 1991 hingga 1 Desember 2020. Secara khusus, pada Juli 2020 […]