IPOL.ID- Penikmat musik tanah air tengah dihebohkan atas perseteruan antara Ahmad Dhani dan Once Mekel terkait polemik royalti lagu dan Ahmad Dhani beberkan tarif vokalis Band Dewa 19. Sebelumnya, ramai perseteruan antara Ahmad Dhani dan Once Mekel yang tak kunjung kelar dan memanas. Konflik ini berawal dari ayah Al Ghazali melontarkan ultimatum larangan keras terhadap […]
Ari Lasso Beberkan Honor Pertama Manggung dengan Dewa 19, Bayarannya Nasi Kotak
IPOL.ID – Ari Lasso mengungkap honornya saat pertama kali manggung bareng nama besar Dewa 19. Vokalis “asli” Dewa 19 tersebut ternyata tak mendapatkan bayaran seperti diperkirakan banyak orang. Mantan juri Indonesian Idol itu menyebutkan, saat itu Dewa 19 masih mengangkat nama D.E.W.A. Alih-alih diberi honor uang kontan, Ari yang mengisi sebuah kegiatan kampus cuma disangoni […]
Konser Dewa 19 Hipnotis Ribuan Penonton di Jogja Expo Center
Yogyakarta, WartaPenaNews – Konser “20 Tahun Bintang Lima Tour 2020 DEWA 19 featuring Once Mekel | Dul Jaelani†di Jogja Expo Center (JEC) Yogyakarta Sabtu, 22 Februari berlangsung semarak dan meriah. Jogja merupakan kota kedua setelah sebelumnya sukses tampil di Bandung. Otello Asia selaku promotor menghadirkan rangkaian tur konser Dewa 19 dengan membawa konsep panggung […]
Ini Harga dan Jadwal Tiket Tur Konser Dewa 19, “20 Tahun Bintang Limaâ€
Jakarta, WartaPenaNews – Mengawali tahun 2020, grup band legendaris Dewa 19 akan menggelar konser bertajuk “20 Tahun Bintang Lima Tour 2020†bersama Once Mekel, dan Dul Jaelani di 6 kota besar, Bandung, Jogja, Surabaya, Banjarmasin, Balikpapan, dan Makassar. CEO Otello Asia Sysan Ibrahim, selaku promotor mengatakan, tur konser Dewa 19 ini akan menjadi pertunjukan konser […]
Rayakan Kesuksesan 20 Tahun Album “Bintang Limaâ€, Dewa 19 Gelar Konser di 6 Kota
Jakarta, WartaPenaNews – Untuk menoreh kembali kesuksessan album “Bintang Limaâ€, grup musik Dewa 19 akan menggelar tur di 6 kota, yakni Bandung, Jogja, Surabaya, Banjarmasin, Balikpapan, dan Makassar. Grup musik asal Surabaya ini menggelar konser bersama Once Mekel dan Dul Jaelani. Bintang Lima merupakan album kelima karya band Dewa yang dirilis pada tahun 2000. Album […]