WartaPenaNews, Yogyakarta – Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta pada Minggu pagi terpantau 36 kali meluncurkan lava pijar dengan jarak luncur maksimum 1,5 km menurut Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG). Kepala BPPTKG Hanik Humaida dalam keterangan tertulisnya menjelaskan bahwa berdasarkan pengamatan yang dilakukan pada Minggu pukul 00.00-06.00 WIB, […]
Kamis Malam, Merapi Keluarkan 10 Kali Guguran Lava Pijar
WartaPenaNews, Yogyakarta – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan, Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta mengeluarkan 10 kali guguran lava pijar dengan jarak luncur maksimum 800 meter pada Kamis (7/1) malam. Kepala BPPTKG Hanik Humaida melalui keterangan tertulis di Yogyakarta, Jumat, menjelaskan guguran lava pijar yang teramati pada […]
Merapi Semburkan Guguran Material hingga 1,5 Km
WartaPenaNews, Yogyakarta – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan Gunung Merapi di perbatasan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah mengeluarkan satu kali guguran material pada Minggu, dengan jarak luncur 1,5 kilometer ke arah Kali Lamat. Kepala BPPTKG Hanik Humaida melalui keterangan resminya, Minggu, menyatakan guguran material itu tercatat keluar dari Gunung Merapi […]
Suara Batuk Gunung Merapi Terdengar Lima Kali
WartaPenaNews, Yogyakarta – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan suara guguran terdengar sebanyak lima kali dari Gunung Merapi berdasarkan periode pengamatan pada Sabtu (19/12) mulai pukul 00.00 WIB sampai 24.00 WIB. Kepala BPPTKG Hanik Humaida melalui keterangan resminya di Yogyakarta, Minggu, menjelaskan suara guguran di gunung api aktif itu terdengar dengan intensitas […]
Kabar Gunung Semeru: Tertutup Kabut, Status Masih Waspada
WartaPenaNews, Lumajang – Kepala Subbidang Mitigasi Gunungapi Wilayah Barat Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Nia Haerani mengatakan erupsi Gunung Semeru terjadi tidak terus menerus dan statusnya masih pada level II atau waspada. “Erupsi terjadi tidak terus menerus dengan kolom erupsi tidak teramati karena umumnya tertutup kabut selama sepekan terakhir,” katanya saat dihubungi dari […]
Hujan, Waspadai Lahar Dingin Gunung Ili Lewotolok
WartaPenaNews – Lewoleba – Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVBMG) menyatakan bahwa potensi lahar dingin akibat erupsi Gunung Api Ili Lewotolok bisa saja terjadi akibat hujan dengan intensitas yang tinggi di puncak gunung itu. “Potensi lahar dingin bisa saja terjadi karena memang produk dari erupsi 29 November yang lalu akan terkonsentrasi di lereng Gunung […]
Pengungsi akibat Erupsi Ili Lewotolok Butuh Masker
WartaPenaNews, Lewoleba – Pemerintah Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur menyatakan saat ini masker menjadi kebutuhan mendesak bagi ribuan pengungsi akibat erupsi Gunung Ili Lewotolok karena di tengah pandemi COVID-19. “Kalau yang dibutuhkan sama pengungsi, karena sekarang terkait dengan COVID-19 juga dan mereka saat lari itu tidak menggunakan masker, pakaian di badan dan saat inikan […]
Ratusan Warga Sekitar Gunung Ili Lewotolok Belum Dievakuasi
WartaPenaNews, Jakarta – Ratusan penduduk yang bermukim di kawasan sekitar Gunung Ili Lewotolok, Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) masih ada yang belum dievakuasi ke daerah aman dengan alasan sudah lanjut usia. “Masih banyak sekali warga yang memilih bertahan di kampung halaman mereka dengan alasan sudah tua,” kata Wakil Bupati Lembata, Thomas Ola Langoday yang […]
Aktivitas Meningkat, Pendakian Gunung Semeru Ditutup
WartaPenaNews, Lumajang – Pendakian ke Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 mdpl ditutup sementara sejak 30 November 2020 karena aktivitas gunung yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur tersebut mengalami peningkatan. Penutupan jalur pendakian gunung tertinggi di Pulau Jawa tersebut berdasarkan pengumuman Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru bernomor PG.10/T.8/BIDTEK/BIDTEK.1/KSA/11/2020 yang […]
Antisipasi Bila Gunung Merapi Erupsi, Helikopter Disiagakan
WartaPenaNews, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyiagakan satu unit helikopter berjenis Dauphin untuk antisipasi bencana erupsi Gunung Merapi. Helikopter milik BNPB ini dititipkan kepada TNI dan disiagakan di Bandara Adisutjipto Yogyakarta. Kepala BNPB Doni Monardo mengatakan, helikopter itu bisa dipakai untuk aktivitas pemantauan dan segala jenis kegiatan lainnya yang dianggap perlu dalam penanganan […]