WartaPenaNews, Jakarta – PT Krakatau Steel Tbk mencatatkan kinerja positif dengan memperoleh laba sebesar Rp475 miliar pada semester I-2021 atau meningkat 601,3 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu senilai Rp67 miliar. Direktur Utama Krakatau Steel Silmy Karim mengatakan nilai penjualan Krakatau Steel mengalami peningkatan sebesar 90,9 persen menjadi Rp 15,3 triliun dibandingkan capaian semester […]
Uni Eropa Dibantu RI untuk Bikin Industri Baja Berteknologi Tinggi
WartaPenaNews, Jakarta -Â Pemerintah Indonesia menilai, sengketa mengenai kebijakan larangan ekspor bijih nikel yang ditantang Uni Eropa di World Trade Organization (WTO) kemarin, disebabkan kalah saingnya produktivitas industri baja dan besi negara-negara di kawasan tersebut. Menteri Perdagangan, Muhammad Lutfi, menyatakan, itu karena pada dasarnya EU bukanlah importir terbesar nikel dari Indonesia. Meskipun, nikel merupakan bahan […]