wartapenanews.com – Kejaksaan Agung (Kejagung) bakal kembali memeriksa Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate terkait kasus dugaan korupsi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) dalam proyek penyediaan infrastruktur Based Tranciever Station (BTS) 4G BAKTI Kemenkominfo 2020-2022. “Untuk kebutuhan penyidikan, ada rencana untuk kembali memanggil (memeriksa) Menkominfo. Kalau jadi dipanggil masih sebagai saksi,” ujar […]
Terkait Kasus Korupsi BTS 4G, Menkominfo Johnny G Plate Bakal Diperiksa Kejagung
wartapenanews.com – Kejaksaan Agung (Kejagung) menjadwalkan pemeriksaan terhadap Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate pada Hari Pers Nasional, Kamis, (9/2/2023). Johnny Plate akan diperiksa dalam kasus dugaan korupsi penyediaan menara base transceiver station (BTS) 4G dan infrastuktur pendukung 2,3,4, dan 5 Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Direktur Penyidikan […]
Menkominfo: Penyebaran Foto terkait Terorisme Bisa Perkeruh Suasana
WartaPenaNews, Solo – Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate mengimbau masyarakat agar tidak menyebarkan foto dan informasi terkait isu terorisme karena berpotensi memperkeruh situasi. “Janganlah menyebarkan foto-foto yang tidak memenuhi persyaratan etis dan tidak sesuai dengan aturan perundang-undangan di ruang digital,” katanya saat berkunjung di Monumen Pers Nasional di Solo, Jateng, seperti dilansir laman […]