WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan jajaran Kepolisian RI (Polri) harus bijak dan bertanggung jawab dalam menggunakan wewenang hukum seperti melakukan penggeledahan, penangkapan, penahanan, dan wewenang lainnya. “Penggunaan kewenangan Polri harus juga didukung oleh perkembangan teknologi mutakhir, tetapi saya ingatkan penggunaan kewenangan Polri melakukan penangkapan, melakukan penahanan, melakukan penggeledahan, melakukan penyitaan dan seterusnya […]
Jokowi Soal PPKM Darurat, Ini Kata Dia
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat mau tidak mau harus dilakukan. Tujuannya adalah untuk menekan laju penularan COVID-19 dan selanjutnya mempercepat pemulihan ekonomi. “Kebijakan PPKM Darurat ini mau tidak mau dilakukan karena kondisi yang saya sampaikan,” kata Presiden Jokowi dalam Musyawarah Nasional Kamar Dagang dan Industri […]
Wacana Presiden Tiga Periode Kemunduran Reformasi
WartaPenaNews, Jakarta – Wacana memperpanjang masa jabatan presiden sampai tiga periode merupakan kemunduran bagi agenda reformasi, kata Direktur Eksekutif Lembaga Analisa Konstitusi dan Negara (LASINA) Tohadi di Jakarta, Kamis. Tohadi menjelaskan pembatasan kekuasaan merupakan salah satu misi yang diperjuangkan oleh para aktivis reformasi, mengingat pada masa Orde Baru seorang presiden dapat dipilih berkali-kali oleh Majelis […]
Ini Penampakan Calon Hewan Kurban Jokowi
WartaPenaNews, Jakarta – Calon hewan kurban PresidenJoko Widodo pada Idul Adha 1442 Hijriah, adalah sapi jenis simental berat 1,3 ton, berkelamin jantan dan berusia sekitar empat tahun. Sapi itu milik Fauzal Mubarak Albadi, peternak asal Pulai Sungai Talah Bukit Lurah, Nagari Gadut, Kecamatan Tilatangkamang, Kabupaten Agam, Sumatera Barat Kepala Dinas Pertanian Agam, Arief Restu mengatakan, […]
HNW: Manuver Capres Tiga Periode Tindakan Inkonstitusional
WartaPenaNews, Jakarta – Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid mengatakan, skenario menambah masa jabatan presiden menjadi tiga periode adalah inkonstitusional karena bertentangan dengan UUD NRI Tahun 1945. “Karena bertentangan dengan konstitusi yang sudah mengatur dengan jelas masa jabatan Presiden fixed 5 tahun, dan dapat diperpanjang untuk satu kali masa jabatan saja, yaitu 5 tahun, sebagaimana […]
Jokowi Beri Target ke Anies Tingkatkan Vaksinasi Hingga 100 Ribu Orang per Hari
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Joko Widodo memberi target kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk mewujudkan kekebalan kelompok atau herd immunity terhadap Covid-19 pada Agustus 2021. Jokowi meminta Anies meningkatkan kapasitas vaksinasi di Jakarta hingga 100 ribu orang per hari. Dia ingin perintah itu dilaksanakan mulai pekan depan. “Kita harapkan dengan jumlah yang tadi sudah […]
Di Hari Lahir Pancasila, Ini Pesan Jokowi
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Jokowi memimpin upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2021 dari Istana Kepresidenan, Bogor, Selasa, 1 Juni 2021. Dalam upacara yang dihadiri sejumlah pejabat itu, Kepala Negara tampak mengenakan pakaian adat Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan. Dalam sambutannya, Presiden menekankan sejumlah tantangan yang dihadapi bangsa untuk menanamkan secara kuat nilai-nilai Pancasila dalam diri […]
Jokowi Berharap Dapat Suplai Vaksin Gotong Royong Lebih Banyak
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Jokowi meminta kalangan usaha termasuk Kamar Dagang dan Industri mempercepat pelaksanana vaksinasi bagi para pekerja. Vaksin yang diinisiasi oleh para pengusaha dan pemimpin perusahaan ini ditujukan kepada para pekerja dan keluarganya yang ditanggung badan usaha. Jokowi mendorong vaksin yang menggunakan bahan dari perusahaan farmasi Sinopharm segera didistribusikan. “Tahapan pertama kita mendapatkan […]
Jokowi Temui Keluarga Awak KRI Nanggala 402
WartaPenaNews, Jakarta – Keluarga awak KRI Nanggala 402 bakal ditemui Presiden RI Joko Widodo. Ini bersamaan dengan kunjungan kerjanya ke Provinsi Jawa Timur pada hari ini Kamis, 29 April 2021. Menurut siaran pers pemerintah, Presiden dijadwalkan berangkat menuju ke Jawa Timur menggunakan pesawat kepresidenan dari Pangkalan TNI Angkatan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada pukul 07.10 […]
Paspampres Kaget, Lihat Jokowi Bereskan Tali Sepatu
WartaPenaNews, Jakarta - Kejadian tak diduga terjadi saat Presiden Jokowi datang ke acara ASEAN Leaders’ Meeting yang digelar di Sekretariat ASEAN, Jakarta, pada Sabtu kemarin. Peristiwa ini bikin Pasukan pengamanan presiden atau paspampres kaget. Dikutip dari akun Tiktok @ichasasmita1, Senin 26 April 2021, akun tersebut mengunggah video berdurasi 20 detik. Di dalam video tersebut ada […]